SISTEM PEMASARAN JASA PERPUSTAKAAN
Beberapa pustakawan mengatakan mereka terlalu sibuk untuk berpikir tentang pemasaran ... tetapi mereka sibuk menyediakan layanan pelanggan yang diperlukan agar perpustakaan berkembang?” PEMASARAN PERPUSTAKAAN: ◦ Pemasaran adalah proses yang berkelanjutan untuk menciptakan hubungan antara perpustakaan dengan penggunanya. ◦ Penelitian merupakan elemen kunci dari pemasaran. ◦ Pustakawan harus mengetahui apa perpustakaan tawarkan kepada pengguna yang mereka inginkan dan butuhkan. Kemudian, perpustakaan harus menunjukkan nilai dalam memenuhi kebutuhan pelanggan untuk dapat terus bertahan sesuai siklusnya. ◦ pemasaran yang efektif membutuhkan perencanaan yang matang, pendekatan kreatif, dan strategi fokus. ◦ ...